Kodam IV/Diponegoro Siapkan Satgas Bantu Tangani Penyebaran Corona

Kodam IV/Diponegoro juga sediakan 8 rumah sakit tentara bantu penanganan covid 19 Semarang ( WartaMerdeka ) - Hadapi sebaran virus Covi...

Kodam IV/Diponegoro juga sediakan 8 rumah sakit tentara bantu penanganan covid 19
Semarang (WartaMerdeka) - Hadapi sebaran virus Covid-19 yang indikasinya cenderung meningkat, Kodam IV/Diponegoro membentuk Satgas Covid-19. Satgas dipimpin langsung Kakesdam IV/Diponegoro Kolonel Ckm dr. Rahmat Saptono, bertujuan membantu percepatan penanganan kasus Corona di wilayah Jateng dan Daerah Istimewa Yogyakarta.

Kodam IV/Diponegoro sudah menyiapkan delapan Rumah Sakit Tentara (RST) untuk membantu menangani pasien Corona. Dari delapan rumah sakit tersebut, empat diantanya sudah merawat pasien Corona, yakni, RST Bhakti Witra Tamtam (BWT) Semarang, RST Dr. Soedjono Magelang, RST Dr. Soetarto Yogyakarta, dan RST dr. Asmir Salatiga.

Dari data yang dihimpun Satgas per 28 Maret 2020, ke empat RST telah merawat sebanyak 47 kasus Covid-19, terdiri dari 22 ODP (orang dalam pengawasan), 19 PDP (pasien dalam pemantauan), 3 Confirm, 3 wafat. Dari jumlah ini, 22 orang ODP masing-masing 4 di RST Magelang, 3 di RST Yogyakarta, 11 di RST Semarang dan 4 di RST Salatiga. Dari 19 orang PDP, 12 di RST Magelang, 1 di RST Yogyakarta dan 6 di RST Semarang. Dan 3 orang yang sudah confirm Covid-19 dirawat di RST Magelang. Sedangkan yang wafat 3 orang, 1 orang confirm di RST Magelang, 2 lainnya belum confirm di RST Magelang dan RST Semarang.

Selain membantu menangani pasien corona, Satgas juga melakukan berbagai upaya pencegahan, seperti sosialisasi cuci tangan, etika batuk dan sebagainya. Satgas melalui aparat satuan kewilayahan juga menghimbau seluruh anggota dan warga masyarakat untuk menjaga kebersihan, melakukan sosial distancing dan physical distancing.

Melalui aparat kewilayahan bekerjasama dengan Pemda dan instansi terkait lainnya secara bertahap juga melakukan penyemprotan disinfektan di fasilitas-fasilitas TNI maupun umum lainnya (dh).

WM Multiplex

Nama

Advertorial,3,Alutsista,48,ATHG,258,Bela Negara,195,Bencana,4,Berita Duka,1,Covid-19,23,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,140,Ekraf,12,Gaya Hidup,70,Gaya Hidup Sehat,4,Gender,1,Hankam,7,Hidup Sehat,132,Hukum,2,Internasional,225,IPTEK,1,Jabodetabek,3,Jendela,1,Jendela nusanfa,2,Jendela Nusantara,270,Kanker Pankreas,4,Kearifan Lokal,9,Kebhinekaan,4,Kegiatan Sosial,16,Kesehatan,14,Lingkungan,198,Luar Negeri,17,Maritim,4,Multilateral,1,Nasional,9,Obat Alami,4,Olahraga,20,Opini,4,Pariwisata,8,Pesona Indonesia,117,Politik,12,Ragam,276,Redaksi,1,Sastra,1,Sastra Budaya,15,SDM,244,Sehat,38,Sejarah,7,Seni Budaya,21,Seputar Kemerdekaan,2,Sorotan,5,Tani,3,Tani Darat,104,Tani Laut,27,Teras Indonesia,111,TNI / POLRI,3,TNI-POLRI,3,Transportasi,77,Travel,2,UMKM,3,Warta Merdeka,1,Wawasan,8,Wisata,7,
ltr
item
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka: Kodam IV/Diponegoro Siapkan Satgas Bantu Tangani Penyebaran Corona
Kodam IV/Diponegoro Siapkan Satgas Bantu Tangani Penyebaran Corona
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEje91VBvz0xZwmaH1_1NQBrU2OjChBkMNx4_W9X-Y1ONSqYFm-IOGcqlYa1ExOAnekPlhSj1kDbkh9Lym34EFCj8zsUgLhlANt4O7M4VkqaR8pab3LXBMnbjU6rrNNxCKZBGFHF49MHvkE/s640/Kodam+IV+Diponegoro+juga+sediakan+8+rumah+sakit+tentara+bantu+penanganan+covid+19.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEje91VBvz0xZwmaH1_1NQBrU2OjChBkMNx4_W9X-Y1ONSqYFm-IOGcqlYa1ExOAnekPlhSj1kDbkh9Lym34EFCj8zsUgLhlANt4O7M4VkqaR8pab3LXBMnbjU6rrNNxCKZBGFHF49MHvkE/s72-c/Kodam+IV+Diponegoro+juga+sediakan+8+rumah+sakit+tentara+bantu+penanganan+covid+19.jpg
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka
https://www.wartamerdeka.web.id/2020/03/kodam-ivdiponegoro-siapkan-satgas-bantu.html
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/2020/03/kodam-ivdiponegoro-siapkan-satgas-bantu.html
true
7022093466243617840
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy