Seri Ketiga Komik Si Juki Petualang Di Malang Bromo Tengger Semeru Diluncurkan

Buku petualangan jalan-jalan berwisata ini kerjasama Kemenko Maritim dan Investasi dengan Elex Media Komputindo Jakarta ( WartaMerdeka ...

Buku petualangan jalan-jalan berwisata ini kerjasama Kemenko Maritim dan Investasi dengan Elex Media Komputindo
Jakarta (WartaMerdeka) - Setelah sukses dengan dua topik sebelumnya, Komik Si Juki Seri Jalan-jalan Nusantara, Petualangan di Labuan Bajo-Flores, dan di Pulau Belitung, kali ini kembali diluncurkan buku ketiganya, Si Juki Seri Jalan-jalan Nusantara, Petualangan di Malang Bromo Tengger Semeru. Komik ini hasil kerjasama Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi/Marves bersama PT. Elex Media Komputindo.

Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Agung Kuswandono saat hadiri Peluncuran Komik Si Juki Seri Jalan- jalan Nusantara, Petualangan di Malang Bromo Tengger Semeru ini di Kantor Kemenko Marves Jakarta, Jum’at (6/3) menyebut, sebagai Koordinator 7 Kementerian Lembaga salah satunya Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Kemenko Bidang Kemaritiman dan Investasi mempunyai tugas memfasilitasikan promosi 10 destinasi wisata Bali Baru dengan cepat dan mudah khususnya kepada generasi milenial.

“Kita ketemu Elex Media Komputindo, lalu bekerja sama meminta Juki untuk mempromosikan 10 Bali baru ini. Berikutnya kami ingin mempromosikan tidak hanya di Indonesia, mungkin nanti Juki kita bisa buat berbahasa Inggris, dan bahasa-bahasa lainnya”, ucap Sesmenko.

Komik ini laku di pasaran. Penjualannya tembus sampai 20.000 eksemplar pada seri Labuan Bajo-Flores. Artinya masyarakat bisa menerima informasi yang diberikan oleh Si Juki. “Ini saya rasa cukup bagus karena informasi dalam bentuk komik ini selain mereka bisa menikmati komiknya juga sekaligus bisa mendapatkan info baru mengenai destinasi pariwisata”, jelas Agung.

Menurut Faza Ibnu Ubaidillah Salman, sebagai kreator Si Juki, proses pengerjaannya seri ini lebih mudah karena Pariwisata di Malang memang sudah siap. Jadi bisa disampaikan dalam komik seri ini sangat beragam, dari keindahan alamnya juga segi budayanya (ma).

WM Multiplex

Nama

Advertorial,3,Alutsista,48,ATHG,258,Bela Negara,195,Bencana,4,Berita Duka,1,Covid-19,23,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,140,Ekraf,12,Gaya Hidup,70,Gaya Hidup Sehat,4,Gender,1,Hankam,7,Hidup Sehat,132,Hukum,2,Internasional,225,IPTEK,1,Jabodetabek,3,Jendela,1,Jendela nusanfa,2,Jendela Nusantara,270,Kanker Pankreas,4,Kearifan Lokal,9,Kebhinekaan,4,Kegiatan Sosial,16,Kesehatan,14,Lingkungan,198,Luar Negeri,17,Maritim,4,Multilateral,1,Nasional,9,Obat Alami,4,Olahraga,20,Opini,4,Pariwisata,8,Pesona Indonesia,117,Politik,12,Ragam,276,Redaksi,1,Sastra,1,Sastra Budaya,15,SDM,244,Sehat,38,Sejarah,7,Seni Budaya,21,Seputar Kemerdekaan,2,Sorotan,5,Tani,3,Tani Darat,104,Tani Laut,27,Teras Indonesia,111,TNI / POLRI,3,TNI-POLRI,3,Transportasi,77,Travel,2,UMKM,3,Warta Merdeka,1,Wawasan,8,Wisata,7,
ltr
item
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka: Seri Ketiga Komik Si Juki Petualang Di Malang Bromo Tengger Semeru Diluncurkan
Seri Ketiga Komik Si Juki Petualang Di Malang Bromo Tengger Semeru Diluncurkan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjOs3DMAYJa8pHopRDtmG7Ln_htna3wsqfdloFV2srXGSYOv1LYVMCwAUckSmOK8KLzw6qEnkvS_JZl4BX0NUxmXwCk-98rDOOX25tDpXqziobX0_sG9jGi7oi4ZTfLdvu8HLFcpZjV3NE/s400/PHOTO-2020-03-06-16-54-05.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjOs3DMAYJa8pHopRDtmG7Ln_htna3wsqfdloFV2srXGSYOv1LYVMCwAUckSmOK8KLzw6qEnkvS_JZl4BX0NUxmXwCk-98rDOOX25tDpXqziobX0_sG9jGi7oi4ZTfLdvu8HLFcpZjV3NE/s72-c/PHOTO-2020-03-06-16-54-05.jpg
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka
https://www.wartamerdeka.web.id/2020/03/seri-ketiga-komik-si-juki-petualang-di.html
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/2020/03/seri-ketiga-komik-si-juki-petualang-di.html
true
7022093466243617840
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy