Kodam XVIII/Kasuari Bantu Keluarga Besar TNI Di Papua Barat

Manokwari (WartaMerdeka) – “Kepedulian dan kesungguhan Keluarga Besar TNI (KBT) terhadap berbagai permasalahan yang menjadi prioritas di Provinsi Papua Barat, akan sangat berarti bagi terwujudnya Papua Barat yang damai, aman, dan sejahtera,” ucap Pangdam XVIII/Kasuari Mayjen TNI Ali Hamdan Bogra dihadapan personel KBT Papua Barat di Kabupaten Manokwari (4/9). Pangdam dalam acara komunikasi sosial (Komsos) dengan KBT, menyerahan hasil rehab lima unit Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) yang telah dikerjakan Kodam XVIII/Kasuari dan pembagian 200 paket Sembako kepada para personel Veteran RI, Purnawirawan dan Warakawuri.

KBT di Papua Barat berterima kasih kepada Kodam XVIII/Kasuari atas segala kepeduliannya
Manokwari (WartaMerdeka) –  “Kepedulian dan kesungguhan Keluarga Besar TNI (KBT) terhadap berbagai permasalahan yang menjadi prioritas di Provinsi Papua Barat, akan sangat berarti bagi terwujudnya Papua Barat yang damai, aman, dan sejahtera,” ucap Pangdam XVIII/Kasuari Mayjen TNI Ali Hamdan Bogra dihadapan personel KBT Papua Barat di Kabupaten Manokwari (4/9).

Pangdam dalam acara komunikasi sosial (Komsos) dengan KBT, menyerahan hasil rehab lima unit Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) yang telah dikerjakan Kodam XVIII/Kasuari dan pembagian 200 paket Sembako kepada para personel Veteran RI, Purnawirawan dan Warakawuri.
KBT adalah bagian yang tak dapat dipisahkan dari orang-orang yang telah berjasa terhadap republik ini dengan segala pengorbanan, pengabdian, dan perjuangannya. KBT, kata Mayjen TNI Ali Hamdan Bogra, “harus tetap solid dan kokoh dalam perannya membangun Bangsa indonesia. Keberadaan KBT memiliki peran yang sangat penting dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.”
Dalam Komsos tersebut, Pangdam menjelaskan tujuannya untuk memelihara dan meningkatkan hubungan antara Kodam XVIII/Kasuari dan KBT agar lebih harmonis, sekaligus untuk meningkatkan pemahaman dalam menyikapi dan mengatasi permasalahan yang berkembang akhir-akhir ini di Indonesia. "Keluarga Besar TNI sebagai mitra terbaik TNI diharapkan untuk terus mendukung tugas dan peran Kodam XVIII/Kasuari terutama dalam menghadapi pandemi Covid-19," tambah Pangdam (ma).

WM Multiplex

Nama

Advertorial,3,Alutsista,48,ATHG,258,Bela Negara,195,Bencana,4,Berita Duka,1,Covid-19,23,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,140,Ekraf,12,Gaya Hidup,70,Gaya Hidup Sehat,4,Gender,1,Hankam,7,Hidup Sehat,132,Hukum,2,Internasional,225,IPTEK,1,Jabodetabek,3,Jendela,1,Jendela nusanfa,2,Jendela Nusantara,270,Kanker Pankreas,4,Kearifan Lokal,9,Kebhinekaan,4,Kegiatan Sosial,16,Kesehatan,14,Lingkungan,198,Luar Negeri,17,Maritim,4,Multilateral,1,Nasional,9,Obat Alami,4,Olahraga,20,Opini,4,Pariwisata,8,Pesona Indonesia,117,Politik,12,Ragam,276,Redaksi,1,Sastra,1,Sastra Budaya,15,SDM,244,Sehat,38,Sejarah,7,Seni Budaya,21,Seputar Kemerdekaan,2,Sorotan,5,Tani,3,Tani Darat,104,Tani Laut,27,Teras Indonesia,111,TNI / POLRI,3,TNI-POLRI,3,Transportasi,77,Travel,2,UMKM,3,Warta Merdeka,1,Wawasan,8,Wisata,7,
ltr
item
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka: Kodam XVIII/Kasuari Bantu Keluarga Besar TNI Di Papua Barat
Kodam XVIII/Kasuari Bantu Keluarga Besar TNI Di Papua Barat
Manokwari (WartaMerdeka) – “Kepedulian dan kesungguhan Keluarga Besar TNI (KBT) terhadap berbagai permasalahan yang menjadi prioritas di Provinsi Papua Barat, akan sangat berarti bagi terwujudnya Papua Barat yang damai, aman, dan sejahtera,” ucap Pangdam XVIII/Kasuari Mayjen TNI Ali Hamdan Bogra dihadapan personel KBT Papua Barat di Kabupaten Manokwari (4/9). Pangdam dalam acara komunikasi sosial (Komsos) dengan KBT, menyerahan hasil rehab lima unit Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) yang telah dikerjakan Kodam XVIII/Kasuari dan pembagian 200 paket Sembako kepada para personel Veteran RI, Purnawirawan dan Warakawuri.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg9fsS5_jkJIvne83pJQ1mhu58Dg9M-G9vKlB-OfSDzG9nvd6mR_wsPydn5cvKSTo4WGI5h2yfUwNyKB6SOcuFpiuh5QU6iS5KpZAB3HiI4nUL7UzaF6pzpQIWzfWECNGzrYdbG7oQvfNI/s400/WhatsApp+Image+2020-09-05+at+06.41.06.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg9fsS5_jkJIvne83pJQ1mhu58Dg9M-G9vKlB-OfSDzG9nvd6mR_wsPydn5cvKSTo4WGI5h2yfUwNyKB6SOcuFpiuh5QU6iS5KpZAB3HiI4nUL7UzaF6pzpQIWzfWECNGzrYdbG7oQvfNI/s72-c/WhatsApp+Image+2020-09-05+at+06.41.06.jpeg
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka
https://www.wartamerdeka.web.id/2020/09/kodam-xviiikasuari-bantu-keluarga-besar.html
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/2020/09/kodam-xviiikasuari-bantu-keluarga-besar.html
true
7022093466243617840
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy