Peringati Kenaikan Isa Almasih Di Perbatasan, TNI-Polri Amankan Gereja

Anggota Koramil 1208-02/Sejangkung dan Bhabinkamtibmas Polsek Sejangkung melakukan pengamanan ibadah dalam memperingati kenaikan Isa Almasih, bertempa

Personil TNI-Polri di salah satu gereja perbatasan RI-Malaysia di Kalimantan Barat
Sambas/Kalbar
 (WartaMerdeka) – Anggota Koramil 1208-02/Sejangkung dan Bhabinkamtibmas Polsek Sejangkung melakukan pengamanan ibadah dalam memperingati kenaikan Isa Almasih, bertempat di ST Teresia Dusun Keranji, Desa Kaliau, Kecamatan Sajigan Besar, Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat (13/5).

Kegiatan pengamanan bersama ini guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang sedang melaksanakan kegiatan ibadah di Gereja, mengantisipasi adanya gangguan Kamtibmas pada pelaksanaan ibadah tersebut.

Serka Abu Mansyur, Babinsa setempat mengatakan, rutin melaksanakan patroli di tiap-tiap gereja yang ada di wilayah Sajingan Besar untuk menghimbau warga nasrani agar saat ibadah di gereja dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat.

“Kita juga menghimbau kepada masyarakat, untuk saat ini laksanakan kebijakan stay at home. Jangan keluar rumah kalau tak perlu dan mendadak. Kalaupun memang terpaksa keluar rumah agar melindungi diri dengan sering cuci tangan, memakai masker, memperhatikan Physical Distancing berupa menjaga jarak, hindari kerumunan, serta tidak bersentuhan fisik dengan orang lain apalagi tidak dikenal,” tambahnya.

Sementara Danramil 1208-02/Sejangkung menyebut, kehadiran aparat TNI-Polri ini tidak hanya untuk melakukan pengamanan dan pengawasan keamanan, ketertiban masyarakat tetapi juga ikut berperan aktif dalam sosialisasi ke masyarakat terkait upaya pencegahan penyebaran Virus Corona yang sekarang masih marak.

WM Multiplex

Nama

Advertorial,3,Alutsista,48,ATHG,258,Bela Negara,195,Bencana,4,Berita Duka,1,Covid-19,23,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,140,Ekraf,12,Gaya Hidup,70,Gaya Hidup Sehat,4,Gender,1,Hankam,7,Hidup Sehat,132,Hukum,2,Internasional,225,IPTEK,1,Jabodetabek,3,Jendela,1,Jendela nusanfa,2,Jendela Nusantara,270,Kanker Pankreas,4,Kearifan Lokal,9,Kebhinekaan,4,Kegiatan Sosial,16,Kesehatan,14,Lingkungan,198,Luar Negeri,17,Maritim,4,Multilateral,1,Nasional,9,Obat Alami,4,Olahraga,20,Opini,4,Pariwisata,8,Pesona Indonesia,117,Politik,12,Ragam,276,Redaksi,1,Sastra,1,Sastra Budaya,15,SDM,244,Sehat,38,Sejarah,7,Seni Budaya,21,Seputar Kemerdekaan,2,Sorotan,5,Tani,3,Tani Darat,104,Tani Laut,27,Teras Indonesia,111,TNI / POLRI,3,TNI-POLRI,3,Transportasi,77,Travel,2,UMKM,3,Warta Merdeka,1,Wawasan,8,Wisata,7,
ltr
item
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka: Peringati Kenaikan Isa Almasih Di Perbatasan, TNI-Polri Amankan Gereja
Peringati Kenaikan Isa Almasih Di Perbatasan, TNI-Polri Amankan Gereja
Anggota Koramil 1208-02/Sejangkung dan Bhabinkamtibmas Polsek Sejangkung melakukan pengamanan ibadah dalam memperingati kenaikan Isa Almasih, bertempa
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjKffo8FxxcZVGOfI54yslQFekqpfuRNqyI3A12bbrZHyvFai2uRyfph5SahNShGc0J8VfLBjjzOP-nv92VG1gpFvfIyUaIrgzrrq3AkAxXvwd6FWft6ZExABYc3rJ4phakdxPtJumCKYM/w400-h208/tni_polri+gereja+sambas.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjKffo8FxxcZVGOfI54yslQFekqpfuRNqyI3A12bbrZHyvFai2uRyfph5SahNShGc0J8VfLBjjzOP-nv92VG1gpFvfIyUaIrgzrrq3AkAxXvwd6FWft6ZExABYc3rJ4phakdxPtJumCKYM/s72-w400-c-h208/tni_polri+gereja+sambas.jpg
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka
https://www.wartamerdeka.web.id/2021/05/peringati-kenaikan-isa-almasih-di.html
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/2021/05/peringati-kenaikan-isa-almasih-di.html
true
7022093466243617840
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy