Kemungkinan Rusia Kalah Berperang Dengan Ukraina

Dalam perang Rusia vs Ukraina saat ini, Rusia unggul secara militer karena perbedaan kekuatan antara kedua negara memang tidak seimbang. Rusia mungkin

Tentara Rusia di Ukraina
Jakarta (WartaMerdeka) – Dalam perang Rusia vs Ukraina saat ini, Rusia unggul secara militer karena perbedaan kekuatan antara kedua negara memang tidak seimbang. Rusia mungkin bisa unggul dalam pertempuran, tetapi ia akan kalah dalam peperangan.

Ini dipaparkan Denny JA, Ketua Umum Perkumpulan Penulis Indonesia, SATUPENA, dalam Webinar Obrolan Hati Pena #29 di Jakarta (10/3). “Dari segi anggaran militer, Rusia jauh di atas Ukraina,” kata Denny.

Ukraina membelanjakan 4,7 miliar dollar AS untuk pertahanan (data 2021), sedangkan Rusia membelanjakan 45,8 miliar dollar AS. Hampir sepuluh kali lipat belanja pertahanan Ukraina. Selain itu, jumlah tentara aktif Rusia lima kali lipat lebih besar daripada Ukraina. Yakni, 900.000 personel dibanding 196.000. Namun, tambah Denny, Rusia tetap akan kalah dalam perang.

Mebgapa? Denny memberi contoh kasus pasukan Amerika Serikat (AS) saat intervensi ke Afganistan, sesudah terjadinya serangan teroris ke gedung World Trade Center, New York, 11 September 2001.Pasukan AS lalu masuk ke Afganistan untuk mengejar Osama bin Laden, yang dituding sebagai pelaku teror dan dianggap dilindungi oleh kelompok Taliban.

Denny JA
AS pun menduduki Afganistan, membentuk pemerintahan boneka di sana, dan mematahkan perlawanan Taliban saat itu. AS menang dalam pertempuran. Tetapi akhirnya, 20 tahun AS kalah perang.

Penduduk tak henti melawan AS. Pemerintahan boneka tak dicintai rakyat dan mayoritas menganggap AS sebagai musuh. Biaya merawat Afganistan juga terlalu mahal. Sekitar 2.460 tentara AS tewas dan lebih dari 20.000 lainnya luka-luka di Afganistan (lw).

Foto: Istimewa

WM Multiplex

Nama

Advertorial,3,Alutsista,48,ATHG,258,Bela Negara,195,Bencana,4,Berita Duka,1,Covid-19,23,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,140,Ekraf,12,Gaya Hidup,70,Gaya Hidup Sehat,4,Gender,1,Hankam,7,Hidup Sehat,132,Hukum,2,Internasional,225,IPTEK,1,Jabodetabek,3,Jendela,1,Jendela nusanfa,2,Jendela Nusantara,270,Kanker Pankreas,4,Kearifan Lokal,9,Kebhinekaan,4,Kegiatan Sosial,16,Kesehatan,14,Lingkungan,198,Luar Negeri,17,Maritim,4,Multilateral,1,Nasional,9,Obat Alami,4,Olahraga,20,Opini,4,Pariwisata,8,Pesona Indonesia,117,Politik,12,Ragam,276,Redaksi,1,Sastra,1,Sastra Budaya,15,SDM,244,Sehat,38,Sejarah,7,Seni Budaya,21,Seputar Kemerdekaan,2,Sorotan,5,Tani,3,Tani Darat,104,Tani Laut,27,Teras Indonesia,111,TNI / POLRI,3,TNI-POLRI,3,Transportasi,77,Travel,2,UMKM,3,Warta Merdeka,1,Wawasan,8,Wisata,7,
ltr
item
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka: Kemungkinan Rusia Kalah Berperang Dengan Ukraina
Kemungkinan Rusia Kalah Berperang Dengan Ukraina
Dalam perang Rusia vs Ukraina saat ini, Rusia unggul secara militer karena perbedaan kekuatan antara kedua negara memang tidak seimbang. Rusia mungkin
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhC9ZPh2vRSlG8keStyQc11X_ItCPAg3uV2A5hjbMQ7B5i7uZATBDRT0Ea8YqvnAAtbrPX7mq0XsN2I1WZvxSNc1v9yyeQS-ugxFXxleXWul4j3ZD_qfi0-7k6laZx2EpG2W1L1QuU6YYv4ky5rfk645lrTL2CW0z6lNlXmQkOL9RoZlrurHQqYHRaj=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhC9ZPh2vRSlG8keStyQc11X_ItCPAg3uV2A5hjbMQ7B5i7uZATBDRT0Ea8YqvnAAtbrPX7mq0XsN2I1WZvxSNc1v9yyeQS-ugxFXxleXWul4j3ZD_qfi0-7k6laZx2EpG2W1L1QuU6YYv4ky5rfk645lrTL2CW0z6lNlXmQkOL9RoZlrurHQqYHRaj=s72-c
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka
https://www.wartamerdeka.web.id/2022/03/kemungkinan-rusia-kalah-berperang.html
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/2022/03/kemungkinan-rusia-kalah-berperang.html
true
7022093466243617840
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy