Budaya Primordial Suku Indonesia Religio-Magis

Budaya primordial suku-suku di Indonesia adalah budaya religio-magis, bukan religio etis seperti dalam agama-agama besar dunia. Tujuannya adalah mengh

Budaya Indonesia miliki daya Tarik tersendiri
Jakarta (WartaMerdeka) – Budaya primordial suku-suku di Indonesia adalah budaya religio-magis, bukan religio etis seperti dalam agama-agama besar dunia. Tujuannya adalah menghadirkan daya atau tenaga gaib ilahiah di dunia manusia, untuk menyelesaikan masalah-masalah hidup di dunia ini.

Ini diungkapkan kritikus sastra dan pemerhati budaya Jawa Barat, Prof. Drs. Jakob Sumarjo, dalam Webinar di Jakarta (7/4), diadakan Perkumpulan Penulis Indonesia SATUPENA dan dipandu Anick HT dan Elza Peldi Taher.

Ditambahkan oleh Jakob, alam ilahiah itu yang menyebabkan semua yang ada ini ada. “Alam ilahiah itu nonmateri, yang menjadi sumber bagi alam materi semesta dan dunia manusia ini. Ia disebut Yang Esa, tanpa perbedaan,” ujarnya.

Sebagai asal dan sumber semua yang ada, terdapat dua cara, yaitu Monisme dan Dualisme. Monisme menganut kepercayaan bahwa semua yang ada ini hanya satu (mono), yang mengalirkan dirinya menjadi yang banyak (pancaran, emanasi). “Ini akan melahirkan panteisme,” sambung Jakob.

Sedangkan Dualisme menganut kepercayaan bahwa semua yang ada ini adalah ciptaan dari Yang Esa. “Dalam Monisme ada kesatuan, sedangkan Dualisme terjadi pemisahan antara Pencipta dan ciptaan,” lanjut Guru Besar Institut Seni Budaya Indonesia (ISBI) Bandung ini.

Sedangkan semua yang ada di alam semesta dan alam manusia ini plural, banyak dan aneka warna, yang terdiri dari pasangan berbalikan sifatnya. “Orang Jawa bilang: dunia ini hanya terdiri dari dua hal saja,” ujar Jakob.

Prof. Drs. Jakob Sumarjo
Agar yang ada di dunia ini tetap ada, maka kondisi dualistik tak boleh melenyapkan salah satu pasangan. Kalau gelap tak ada, maka terang juga tak ada. “Tugas kearifan lokal adalah menjaga keseimbangan, menjaga status quo seperti pada awal ada ini ada,” papar Jakob (lw).

Foto: Istimewa

WM Multiplex

Nama

Advertorial,3,Alutsista,48,ATHG,258,Bela Negara,195,Bencana,4,Berita Duka,1,Covid-19,23,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,140,Ekraf,12,Gaya Hidup,70,Gaya Hidup Sehat,4,Gender,1,Hankam,7,Hidup Sehat,132,Hukum,2,Internasional,225,IPTEK,1,Jabodetabek,3,Jendela,1,Jendela nusanfa,2,Jendela Nusantara,270,Kanker Pankreas,4,Kearifan Lokal,9,Kebhinekaan,4,Kegiatan Sosial,16,Kesehatan,14,Lingkungan,198,Luar Negeri,17,Maritim,4,Multilateral,1,Nasional,9,Obat Alami,4,Olahraga,20,Opini,4,Pariwisata,8,Pesona Indonesia,117,Politik,12,Ragam,276,Redaksi,1,Sastra,1,Sastra Budaya,15,SDM,244,Sehat,38,Sejarah,7,Seni Budaya,21,Seputar Kemerdekaan,2,Sorotan,5,Tani,3,Tani Darat,104,Tani Laut,27,Teras Indonesia,111,TNI / POLRI,3,TNI-POLRI,3,Transportasi,77,Travel,2,UMKM,3,Warta Merdeka,1,Wawasan,8,Wisata,7,
ltr
item
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka: Budaya Primordial Suku Indonesia Religio-Magis
Budaya Primordial Suku Indonesia Religio-Magis
Budaya primordial suku-suku di Indonesia adalah budaya religio-magis, bukan religio etis seperti dalam agama-agama besar dunia. Tujuannya adalah mengh
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh64fHf1Ecib_gzHu4anK9Lb7sAvNa3yJIwlhIsNFggRkJsHnLMlljeVewEUz9mvDB2ihT4zmJV5sGiErFipM_8-S-64hbH02utSWuAhTBOD1wUI7IkMTRrYW09prDvsL4MrJr7XY7fmZ8qrjpu3HqCRaC8JTY6EzS2BiXmhawG0wgB_3oCtONuA2Un/s320/WhatsApp%20Image%202022-04-01%20at%2013.19.24.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh64fHf1Ecib_gzHu4anK9Lb7sAvNa3yJIwlhIsNFggRkJsHnLMlljeVewEUz9mvDB2ihT4zmJV5sGiErFipM_8-S-64hbH02utSWuAhTBOD1wUI7IkMTRrYW09prDvsL4MrJr7XY7fmZ8qrjpu3HqCRaC8JTY6EzS2BiXmhawG0wgB_3oCtONuA2Un/s72-c/WhatsApp%20Image%202022-04-01%20at%2013.19.24.jpeg
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka
https://www.wartamerdeka.web.id/2022/04/budaya-primordial-suku-indonesia.html
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/2022/04/budaya-primordial-suku-indonesia.html
true
7022093466243617840
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy