Satupena Diskusikan Semangat Natal Di Indonesia

Perkumpulan Penulis Indonesia, SATUPENA, akan mengadakan diskusi tentang menjadi Kristen di Indonesia, sebagai renungan menyambut Natal, 25 Desember 2

Semangat Natal, menjadi Kristen di Indonesia menjadi topik bahasan
Jakarta (WartaMerdeka) – Perkumpulan Penulis Indonesia, SATUPENA, akan mengadakan diskusi tentang menjadi Kristen di Indonesia, sebagai renungan menyambut Natal, 25 Desember 2022. Obrolan Hati Pena #69 tersebut akan diadakan di Jakarta pada Kamis, 22 Desember 2022, pukul 19.00-21.00 WIB.

Sebagai pembicara Pdt. Dr. Albertus Patty, MA, M.St, dari GKI Maulana Yusuf Bandung. Diskusi tentang menjadi Kristen di Indonesia itu akan dipandu oleh Anick HT dan Amelia Fitrianii.

Menurut panitia webinar, jumlah penduduk Indonesia sebanyak 272,23 juta jiwa pada Juni 2021. Dari jumlah tersebut, sebanyak 20,4 juta jiwa (7,49%) penduduk Indonesia yang memeluk agama Kristen. Sementara sebanyak 236,53 juta jiwa (86,88%) beragama Islam.

Tak perlu ditanya lagi apa kontribusi kaum Kristen ini di Indonesia. Bersama kelompok lain, mereka turut mendirikan, mengisi, dan merawat Indonesia sebagai negara besar, negara yang mengayomi setiap jiwa yang hidup di dalamnya, tanpa kecuali.

Pertanyaannya, mudahkah mereka hidup di negeri, di mana jumlah mereka tergolong minoritas? Apakah negeri ini sudah memperlakukan semua pemeluk agama secara setara dan berkeadilan?

Banyaknya kasus penolakan dan penutupan gereja sepanjang sejarah bangsa ini menunjukkan, setidaknya ada yang tidak beres dalam hal ini. Sebut saja kasus Cilegon, di mana tak satupun rumah ibadah non-muslim boleh berdiri di sana.
Sebagai pembicara Pdt. Albertus Patty
Kasus bantuan terhadap korban gempa di Cianjur juga mewarnai media kita belakangan ini, di mana ada kelompok yang mencopot label gereja pada tenda-tenda bantuan. Webinar bisa diikuti di zoom: https:// s.id/hatipena69. Juga melalui livestreaming, Youtube Channel: Hati Pena TV. Facebook Channel: Perkumpulan Penulis Indonesia – Satupena. Disediakan sertifikat bagi yang membutuhkan (dh).

Foto: abri/istimewa

WM Multiplex

Nama

Advertorial,3,Alutsista,48,ATHG,258,Bela Negara,195,Bencana,4,Berita Duka,1,Covid-19,23,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,140,Ekraf,12,Gaya Hidup,70,Gaya Hidup Sehat,4,Gender,1,Hankam,7,Hidup Sehat,132,Hukum,2,Internasional,225,IPTEK,1,Jabodetabek,3,Jendela,1,Jendela nusanfa,2,Jendela Nusantara,270,Kanker Pankreas,4,Kearifan Lokal,9,Kebhinekaan,4,Kegiatan Sosial,16,Kesehatan,14,Lingkungan,198,Luar Negeri,17,Maritim,4,Multilateral,1,Nasional,9,Obat Alami,4,Olahraga,20,Opini,4,Pariwisata,8,Pesona Indonesia,117,Politik,12,Ragam,276,Redaksi,1,Sastra,1,Sastra Budaya,15,SDM,244,Sehat,38,Sejarah,7,Seni Budaya,21,Seputar Kemerdekaan,2,Sorotan,5,Tani,3,Tani Darat,104,Tani Laut,27,Teras Indonesia,111,TNI / POLRI,3,TNI-POLRI,3,Transportasi,77,Travel,2,UMKM,3,Warta Merdeka,1,Wawasan,8,Wisata,7,
ltr
item
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka: Satupena Diskusikan Semangat Natal Di Indonesia
Satupena Diskusikan Semangat Natal Di Indonesia
Perkumpulan Penulis Indonesia, SATUPENA, akan mengadakan diskusi tentang menjadi Kristen di Indonesia, sebagai renungan menyambut Natal, 25 Desember 2
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj5MhRoJVun4LOEJ4is4pmnSm81ldFLFZsW5gkEoapUUNCHK0tZD0KVtNqI36Uxh2GnyPVuhK0X5MlOxWw9YlFfPLRGGSVa82mw-dTEOoGpopcETpHX6zMBLAHduNqyrkm36ozniKEyTxjnQkrImSLAdaHOu0bh45brlYwg4-W8n7egaM0ZCTb3Qqje/w480-h640/WartaMerdeka%20-%20Semangat%20Natal,%20menjadi%20Kristen%20di%20Indonesia%20menjadi%20topik%20bahasan.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj5MhRoJVun4LOEJ4is4pmnSm81ldFLFZsW5gkEoapUUNCHK0tZD0KVtNqI36Uxh2GnyPVuhK0X5MlOxWw9YlFfPLRGGSVa82mw-dTEOoGpopcETpHX6zMBLAHduNqyrkm36ozniKEyTxjnQkrImSLAdaHOu0bh45brlYwg4-W8n7egaM0ZCTb3Qqje/s72-w480-c-h640/WartaMerdeka%20-%20Semangat%20Natal,%20menjadi%20Kristen%20di%20Indonesia%20menjadi%20topik%20bahasan.jpeg
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka
https://www.wartamerdeka.web.id/2022/12/satupena-diskusikan-semangat-natal-di.html
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/2022/12/satupena-diskusikan-semangat-natal-di.html
true
7022093466243617840
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy