Jelang Misi Perdamaian Di Lebanon, Konga XXIII-N Gelar Latihan Menembak

Materi latihan menembak salah satunya sambil tiarap dengan jarak 100 meter Sentul ( WartaMerdeka ) - Personel Satuan Tugas Batalyon Me...

Materi latihan menembak salah satunya sambil tiarap dengan jarak 100 meter
Sentul (WartaMerdeka) - Personel Satuan Tugas Batalyon Mekanis (Satgas Yonmek) TNI Konga XXIII-N Unifil yang saat ini sedang melaksanakan Pre Deployment Training (PDT) di daerah latihan PMPP TNI, Sentul, Bogor, jalani latihan menembak senjata kelompok di lapangan tembak Kodam Jaya, Ciampea Kabupaten Bogor (21-22/10).

Disela latihan, Dansatgas Yonmek TNI Konga XXIII-N Unifil Lebanon, Letkol Inf Prasetyo Ari Wibowo (Akmil 2001) mengungkapkan, “latihan menembak senjata kelompok ini dilaksanakan guna memelihara dan meningkatkan kemampuan para personel yang akan melaksanakan misi pasukan perdamaian dalam menggunakan beberapa jenis senjata kelompok antara lain senjata Sniper, SMB, Menembak Senjata Kendaraan Tempur Anoa, SMR, SMS dan Minimi.”

Latihan tersebut selalu digelar secara rutin pada saat PDT berlangsung, agar setiap personel yang akan berangkat ke daerah misi semakin mahir dan terampil dalam menggunakan senjata kelompok.
Kegiatan menembak diikuti ratusan personel Bintara dan Tamtama, dilakukan dengan beberapa sikap salah satunya yaitu tiarap, dengan jarak tembak 100 meter.


Dari latihan ini menunjukkan peningkatan kemampuan signifikan. Hasil yang dicapai ini merupakan salah satu bukti bahwa Satgas Yonmek XXIII-N Unifil telah siap untuk dikirim ke daerah misi PBB di wilayah Lebanon Selatan,” jelas Dansatgas (bri).

WM Multiplex

Nama

Advertorial,3,Alutsista,48,ATHG,258,Bela Negara,195,Bencana,4,Berita Duka,1,Covid-19,23,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,140,Ekraf,12,Gaya Hidup,70,Gaya Hidup Sehat,4,Gender,1,Hankam,7,Hidup Sehat,132,Hukum,2,Internasional,225,IPTEK,1,Jabodetabek,3,Jendela,1,Jendela nusanfa,2,Jendela Nusantara,270,Kanker Pankreas,4,Kearifan Lokal,9,Kebhinekaan,4,Kegiatan Sosial,16,Kesehatan,14,Lingkungan,198,Luar Negeri,17,Maritim,4,Multilateral,1,Nasional,9,Obat Alami,4,Olahraga,20,Opini,4,Pariwisata,8,Pesona Indonesia,117,Politik,12,Ragam,276,Redaksi,1,Sastra,1,Sastra Budaya,15,SDM,244,Sehat,38,Sejarah,7,Seni Budaya,21,Seputar Kemerdekaan,2,Sorotan,5,Tani,3,Tani Darat,104,Tani Laut,27,Teras Indonesia,111,TNI / POLRI,3,TNI-POLRI,3,Transportasi,77,Travel,2,UMKM,3,Warta Merdeka,1,Wawasan,8,Wisata,7,
ltr
item
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka: Jelang Misi Perdamaian Di Lebanon, Konga XXIII-N Gelar Latihan Menembak
Jelang Misi Perdamaian Di Lebanon, Konga XXIII-N Gelar Latihan Menembak
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhzJJHxDtQgWjoZ8LIzPl4O9abODe6OY6U5-4gPAlpppTm8tQXB9HeBRm0A_Ier-w2cYDcmtPDkEA1dnllDFL2Z4I4zGBaN-pdK-i4Hm9r93EMFpFWmsS-gsHZPuNVREZImFEtOQQggXxI/s400/IMG-20191023-WA0094.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhzJJHxDtQgWjoZ8LIzPl4O9abODe6OY6U5-4gPAlpppTm8tQXB9HeBRm0A_Ier-w2cYDcmtPDkEA1dnllDFL2Z4I4zGBaN-pdK-i4Hm9r93EMFpFWmsS-gsHZPuNVREZImFEtOQQggXxI/s72-c/IMG-20191023-WA0094.jpg
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka
https://www.wartamerdeka.web.id/2019/10/jelang-misi-perdamaian-di-lebanon-konga.html
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/2019/10/jelang-misi-perdamaian-di-lebanon-konga.html
true
7022093466243617840
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy