Di Perbatasan Negara, TNI AL Bantu Laksanakan Vaksinasi Warga Talaud

Guna mendukung program pemerintah untuk program vaksinasi massal kepada masyarakat, Prajurit TNI AL di wilayah perbatasan negara, beberapa hari terakh

Meski lokasinya jauh di perbatasan utara negara, warga Talaud semangat ikuti vaksin
Melonguane/Sulut  (WartaMerdeka) – Guna mendukung program pemerintah untuk program vaksinasi massal kepada masyarakat, Prajurit TNI AL di wilayah perbatasan negara, beberapa hari terakhir secara intensif dan masif melaksanakan kegiatan vaksinasi. Sepereti dilakukan di Mako Lanal Melonguane, Kabupaten Kepulauan Talaud, Provinsi Sulawesi Utara (5/7).

Kegiatan ini merupakan hari keempat bagi prajurit Lanal Melonguane, Letkol Marinir Adi Sucipto selaku Komandan Lanal Melonguane memerintahkan jajarannya (termasuk dari Korps Kesehatan) dengan dilengkapi peralatan kesehatan Balai Pengobatan Lanal Melonguane untuk membantu Dinas Kesehatan Kabupaten Kepulauan melaksanakan vaksinasi di SMK Negeri 1 Melonguane.

“Kondisi keterbatasan tenaga kesehatan di daerah perbatasan ini, konstelasi wilayah yang berupa daerah kepulauan yang menjadikan penyebaran penduduk cukup berjauhan. Jarak tempuh yang cukup jauh dan terkadang melintasi lautan yang luas serta sarana transportasi yang terbatas, sesungguhnya menjadikan suatu keharusan bagi instansi-instansi di daerah untuk bersinergi dan bahu-membahu dalam melaksanakan suatu program kegiatan yang saling terkait, termasuk program vaksinasi ini” ujar Danlanal Melonguane.
TNI AL melalui Lanal Melonguane bantu menjalankan program vaksinasi
Letkol Adi Sucipto menambahkan, “animo masyarakat untuk mengikuti vaksinasi sangat tinggi, bahkan di luar perkiraan kami. Walaupun dengan tenaga kesehatan yang sangat terbatas, Alhamdulillah kami bisa melayani masyarakat yang datang dengan baik, kegiatan berjalan aman dan lancar, dan tentunya kami sudah berupaya secara optimal dengan segala kemampuan yang ada.”


Dihimbau oleh Danlanal kepada masyarakat Talaud agar mendukung program pemerintah guna memutus mata rantai penyebaran Covid-19. Salah satunya mengikuti program vaksinasi. “Rakyat Sehat-Negara Kuat, Kesehatan Pulih-Ekonomi Bangkit, Generasi Muda Sehat dan Kuat-Masa Depan Negara Cemerlang, Tanda’su Laudu Sawana (Benteng Kokoh Di Perairan Nusa Utara), Jalesveva Jayamahe!” pesannya (bp).

WM Multiplex

Nama

Advertorial,3,Alutsista,48,ATHG,258,Bela Negara,195,Bencana,4,Berita Duka,1,Covid-19,23,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,140,Ekraf,12,Gaya Hidup,70,Gaya Hidup Sehat,4,Gender,1,Hankam,7,Hidup Sehat,132,Hukum,2,Internasional,225,IPTEK,1,Jabodetabek,3,Jendela,1,Jendela nusanfa,2,Jendela Nusantara,270,Kanker Pankreas,4,Kearifan Lokal,9,Kebhinekaan,4,Kegiatan Sosial,16,Kesehatan,14,Lingkungan,198,Luar Negeri,17,Maritim,4,Multilateral,1,Nasional,9,Obat Alami,4,Olahraga,20,Opini,4,Pariwisata,8,Pesona Indonesia,117,Politik,12,Ragam,276,Redaksi,1,Sastra,1,Sastra Budaya,15,SDM,244,Sehat,38,Sejarah,7,Seni Budaya,21,Seputar Kemerdekaan,2,Sorotan,5,Tani,3,Tani Darat,104,Tani Laut,27,Teras Indonesia,111,TNI / POLRI,3,TNI-POLRI,3,Transportasi,77,Travel,2,UMKM,3,Warta Merdeka,1,Wawasan,8,Wisata,7,
ltr
item
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka: Di Perbatasan Negara, TNI AL Bantu Laksanakan Vaksinasi Warga Talaud
Di Perbatasan Negara, TNI AL Bantu Laksanakan Vaksinasi Warga Talaud
Guna mendukung program pemerintah untuk program vaksinasi massal kepada masyarakat, Prajurit TNI AL di wilayah perbatasan negara, beberapa hari terakh
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgyydxiB40XoeaZc7wbDWul_Q1qeXo35DycFhngvCtVW1qyUWdxqBDl-x8GLDNxC08UYZoUNGP6C9H4Vdqm-tzAdG8mhcfO2m3QhpXL7MCNUp2ix4M7zgZa_42DsdbtnOqmyF5Vkk5R4qM/w400-h300/vaksin_perbatasan+sulut2.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgyydxiB40XoeaZc7wbDWul_Q1qeXo35DycFhngvCtVW1qyUWdxqBDl-x8GLDNxC08UYZoUNGP6C9H4Vdqm-tzAdG8mhcfO2m3QhpXL7MCNUp2ix4M7zgZa_42DsdbtnOqmyF5Vkk5R4qM/s72-w400-c-h300/vaksin_perbatasan+sulut2.jpg
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka
https://www.wartamerdeka.web.id/2021/07/di-perbatasan-negara-tni-al-bantu.html
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/2021/07/di-perbatasan-negara-tni-al-bantu.html
true
7022093466243617840
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy