Ekspedisi Jala Citra 2 Siap Digelar Pushidrosal

Ekspedisi Jala Citra Tahun 2022 merupakan kegiatan kedua yang akan dilakukan Pusat Hidro-Oseanografi TNI AL (Pushidrosal) dalam rangka memenuhi kebutu

Komandan Pushidrosal Laksdya TNI Nurhidayat membuka FGD secara hybrid
Jakarta (WartaMerdeka) – Ekspedisi Jala Citra Tahun 2022 merupakan kegiatan kedua yang akan dilakukan Pusat Hidro-Oseanografi TNI AL (Pushidrosal) dalam rangka memenuhi kebutuhan data dan informasi bagi para peneliti untuk melakukan pengumpulan data bersama. Focus Ekspedisi Jala Citra kali ini berada di Laut Banda.

Komandan Pushidrosal (Danpushidrosal) Laksamana Madya TNI Nurhidayat, menghadiri sekaligus membuka FGD (Focus Group Discussion) yang dilaksanakan di Markas Komando (Mako) Pushidrosal, Jalan Pantai Kuta V/I, Ancol Timur, Jakarta Utara (6/4).

Danpushidrosal menjelaskan, FGD sebagai sarana berdiskusi mengenai hal-hal terkait pemanfaatan data dan informasi kelautan, guna mendapatkan masukan dari para narasumber tentang urgensi dan manfaat penelitian kelautan di perairan timur Indonesia, termasuk fenomena kelautan yang terjadi, khususnya dilaut Banda.

Sehingga nantinya dapat mengembangkan penelitian dengan memanfaatkan data yang tersedia, dan menjadi pedoman bagi Pushidrosal untuk melaksanakan  ekspedisi-ekspedisi berikutnya yang lebih baik dan lebih optimal.

Kegiatan FGD digelar secara hybrid, bertema “Urgensi dan Manfaat Penelitian Kelautan di Wilayah Timur Indonesia khususnya Laut Banda untuk Kepentingan Nasional”. Narasumber ada sejumlah pakar berkompeten di bidangnya, seperti Kolonel Laut (P) Anom Puji Hascaryo, S.T. (Kepala Dinas Hidrografi Pushidrosal), Prof. Dr. Eng. Ir. Fadli Syamsudin, M.Sc Peneliti Ahli Utama Direktorat Kebijakan Pembangunan Koordinator Pelaksana Kebijakan dan Perikanan, BRIN,  Prof. Henri M. Manik Ph.D., Guru Besar Bidang Akuistik Bawah Air dan Instrumentasi Kelautan IPB, Prof. Dr. Armaidy Armawi, Ketua Program Studi Doktor Ilmu Ketahanan Nasional, Universitas Gadjah Mada, Prof.Dr. Ing. Widodo Setiyo Pranowo, M.Si., Peneliti ahli utama Pusat Riset dan Kelautan, Prof. Sukir Maryanto, S.Si., M.Si., Ph.D., Guru besar Bidang Ilmu Vulkanologi dan Geothermal Universitas Brawijaya. Dr. Erwin Syah Makmur, Koordinator bidang Penelitian dan Pengembangan Puslitbang, Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika serta Dr. Irwan Meilano, S.T., M.Sc., Dekan Fakultas Ilmu dan Tehnologi Kebumian Institut Tehnologi Bandung.

Ekspedisi ini menghadirkan sejumlah narasumber/peneliti lintas lembaga
Diharapkan,  FGD yang dihadiri 201 partisipan akan bermunculan ide segar dari narasumber dan peneliti serta memantapkan konsep yang sudah ada. Agar kegiatan ekspedisi dan pemanfaatan data dapat  berjalan dengan lancar sesuai dengan harapan dan menghasilkan penelitian yang dapat mengindentifikasi berbagai fenomena kelautan dari negara kepulauan terbesar di dunia ini (bp).

WM Multiplex

Nama

Advertorial,3,Alutsista,48,ATHG,258,Bela Negara,195,Bencana,4,Berita Duka,1,Covid-19,23,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,140,Ekraf,12,Gaya Hidup,70,Gaya Hidup Sehat,4,Gender,1,Hankam,7,Hidup Sehat,132,Hukum,2,Internasional,225,IPTEK,1,Jabodetabek,3,Jendela,1,Jendela nusanfa,2,Jendela Nusantara,270,Kanker Pankreas,4,Kearifan Lokal,9,Kebhinekaan,4,Kegiatan Sosial,16,Kesehatan,14,Lingkungan,198,Luar Negeri,17,Maritim,4,Multilateral,1,Nasional,9,Obat Alami,4,Olahraga,20,Opini,4,Pariwisata,8,Pesona Indonesia,117,Politik,12,Ragam,276,Redaksi,1,Sastra,1,Sastra Budaya,15,SDM,244,Sehat,38,Sejarah,7,Seni Budaya,21,Seputar Kemerdekaan,2,Sorotan,5,Tani,3,Tani Darat,104,Tani Laut,27,Teras Indonesia,111,TNI / POLRI,3,TNI-POLRI,3,Transportasi,77,Travel,2,UMKM,3,Warta Merdeka,1,Wawasan,8,Wisata,7,
ltr
item
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka: Ekspedisi Jala Citra 2 Siap Digelar Pushidrosal
Ekspedisi Jala Citra 2 Siap Digelar Pushidrosal
Ekspedisi Jala Citra Tahun 2022 merupakan kegiatan kedua yang akan dilakukan Pusat Hidro-Oseanografi TNI AL (Pushidrosal) dalam rangka memenuhi kebutu
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEisu3lj5nKKC5CvaEmYLV17mvHdPP_YlaxafB2PE2eXyIilGBvcU5ybukJsPGl3zoByekz8LVzIN0uyi0aosis2QUAD_TLbfSdINavBd_9HW7e90R8kdyfJegfVpPgCmXTwGXLskF2PcDxopb3ZzrIVyycZ-XyzY3LnKL56yzhRWu9-m-vIkfGDMVn4/s320/WhatsApp%20Image%202022-04-06%20at%2020.31.29.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEisu3lj5nKKC5CvaEmYLV17mvHdPP_YlaxafB2PE2eXyIilGBvcU5ybukJsPGl3zoByekz8LVzIN0uyi0aosis2QUAD_TLbfSdINavBd_9HW7e90R8kdyfJegfVpPgCmXTwGXLskF2PcDxopb3ZzrIVyycZ-XyzY3LnKL56yzhRWu9-m-vIkfGDMVn4/s72-c/WhatsApp%20Image%202022-04-06%20at%2020.31.29.jpeg
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka
https://www.wartamerdeka.web.id/2022/04/ekspedisi-jala-citra-2-siap-digelar.html
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/2022/04/ekspedisi-jala-citra-2-siap-digelar.html
true
7022093466243617840
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy