Satupena Award Wujud Penghargaan Untuk Penulis

WartaMerdeka, Warta Merdeka, Satupena meneruskan tradisi yang menghargai para penulis berdedikasi, karena melalui merekalah dilahirkan buku-buku yang

Satupena terus berdayakan penulis muda
Jakarta (WartaMerdeka) – Satupena meneruskan tradisi yang menghargai para penulis berdedikasi, karena melalui merekalah dilahirkan buku-buku yang begitu kuat. Dalam kaitan itu, Satupena memberikan Satupena Award yang akan diselenggarakan setiap tahun.

Hal itu diungkapkan Denny JA, Ketua Umum Perkumpulan Penulis Indonesia SATUPENA, dalam Webinar tentang efek buku dan Satupena di Jakarta (8/12). Sebagai narasumber adalah penyair Anwar Putra Bayu, yang juga penulis senior Satupena. Diskusi ini dipandu oleh Amelia Fitriani dan Swary Utami Dewi.

Menurut Denny, “Satupena memberikan penghargaan pada penulis berdedikasi, yang menulis buku-buku yang mempengaruhi kesadaran kita.” Pada 2022 ini, untuk kategori nonfiksi, Satupena Award diberikan kepada Musdah Mulia.

“Musdah Mulia banyak menulis buku tentang emansipasi wanita, melalui tafsir agama secara modern,” ujar Denny. Musdah adalah wanita pertama yang diangkat sebagai profesor peneliti di Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia.

Saat ini Musdah Mulia menjadi dosen pemikiran politik Islam di Sekolah Pascasarjana Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah, Jakarta. Sedangkan untuk kategori fiksi, Satupena Award diberikan kepada Eka Budianta. “Ini karena dedikasi Eka dalam menulis sastra dan menumbuhkan para penulis muda,” jelas Denny.

Eka Budianta dikenal banyak menulis puisi. Ia juga menulis tentang lingkungan hidup, pariwisata, pendidikan, dan kolom sosial politik. Eka Budianta pernah menjadi wartawan majalah Tempo (1980-1983), koresponden koran Jepang Yomiuri Shimbun (1984-1986), dan asisten pada Pusat Informasi Perserikatan Bangsa-bangsa (UNIC).
Dengan Satupena bisa berikan gairahkan bagi penulis untuk berkarya 
Ia ikut aktif dalam lembaga swadaya masyarakat, termasuk Bina Swadaya, Komunitas Sastra Indonesia dan Yayasan Dana Mitra Lingkungan (1994-1998). Eka Budianta pernah mengikuti Iowa Writers Program di Iowa, Amerika Serikat (ma).

foto: Istimewa

WM Multiplex

Nama

Advertorial,3,Alutsista,48,ATHG,258,Bela Negara,195,Bencana,4,Berita Duka,1,Covid-19,23,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,140,Ekraf,12,Gaya Hidup,70,Gaya Hidup Sehat,4,Gender,1,Hankam,7,Hidup Sehat,132,Hukum,2,Internasional,225,IPTEK,1,Jabodetabek,3,Jendela,1,Jendela nusanfa,2,Jendela Nusantara,270,Kanker Pankreas,4,Kearifan Lokal,9,Kebhinekaan,4,Kegiatan Sosial,16,Kesehatan,14,Lingkungan,198,Luar Negeri,17,Maritim,4,Multilateral,1,Nasional,9,Obat Alami,4,Olahraga,20,Opini,4,Pariwisata,8,Pesona Indonesia,117,Politik,12,Ragam,276,Redaksi,1,Sastra,1,Sastra Budaya,15,SDM,244,Sehat,38,Sejarah,7,Seni Budaya,21,Seputar Kemerdekaan,2,Sorotan,5,Tani,3,Tani Darat,104,Tani Laut,27,Teras Indonesia,111,TNI / POLRI,3,TNI-POLRI,3,Transportasi,77,Travel,2,UMKM,3,Warta Merdeka,1,Wawasan,8,Wisata,7,
ltr
item
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka: Satupena Award Wujud Penghargaan Untuk Penulis
Satupena Award Wujud Penghargaan Untuk Penulis
WartaMerdeka, Warta Merdeka, Satupena meneruskan tradisi yang menghargai para penulis berdedikasi, karena melalui merekalah dilahirkan buku-buku yang
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg1tLe6xyWqqhFVLklEInG_pCOoh_Sknr_W8-Pr1UijvovoBNcvP1ifaysAsPt0hNbSv24yA5ZrghmNNeRR9Ky3fsKR43P4UZyVLeDvKCDNyxDtRZslNNE4V2pHhnVpe3Ra2aJEJ4EgJsYlLoA4G1kbNK9zunklOkySqVXshOlvV4d6JNJdgCLSb8wQ/w400-h269/Warta%20Merdeka,%20WartaMerdeka,%20satupena3.webp
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg1tLe6xyWqqhFVLklEInG_pCOoh_Sknr_W8-Pr1UijvovoBNcvP1ifaysAsPt0hNbSv24yA5ZrghmNNeRR9Ky3fsKR43P4UZyVLeDvKCDNyxDtRZslNNE4V2pHhnVpe3Ra2aJEJ4EgJsYlLoA4G1kbNK9zunklOkySqVXshOlvV4d6JNJdgCLSb8wQ/s72-w400-c-h269/Warta%20Merdeka,%20WartaMerdeka,%20satupena3.webp
WARTAMERDEKA.web.id | Berita Warta Merdeka
https://www.wartamerdeka.web.id/2022/12/satupena-award-wujud-penghargaan-untuk.html
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/
https://www.wartamerdeka.web.id/2022/12/satupena-award-wujud-penghargaan-untuk.html
true
7022093466243617840
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy